Sebuah Kota dunia yang paling indah, harta budaya yang paling inspiratif, serta pemandangannya yang mengagumkan. Anda akan menemukan keindahan yang sangat banyak disini. seperti di Venice, Florence dan Roma dengan arsitektur khas masing-masing yang bervariasi, karya alam yang menakjubkan dengan bukit-bukit yang indah, kebun-kebun anggur serta pegunungan salju yang memuncak.
Lalu disini juga terdapat lukisan naturalis yang sempurna seperti Pantai Amalfi atau Danau Maggiore dan Alpen dan Anda juga akan mendapatkan pengertian bahwa tidak ada negara lain di bumi yang menawarkan banyak sekali keindahan di mana pun Anda melihat seperti Italia.
0 komentar:
Posting Komentar